Bayu Diman Shara
XII TKJ
WAN 2
Selamet Hariadi
SOAL :
Metode Terapan untuk Simulasi
Tema : Wide Area Network (WAN) Sub-Tema :
Simulasi WAN
Alat : Komputer, Packet Tracer
Quantum Telekomunikasi membangun jejaring dengan 7 gedung,
dengan gambaran sebagai berikut:
Department 1:
Server mempunyai tugas sebagai server.
1. Gedung IT Center mempunyai sub Bidang Manajemen Data dan
Manajemen Perangkat.
2. Gedung HRD mempunyai sub Bidang Rekrutmen dan Bidang
Pengembangan SDM.
3. Gedung Public Relation mempunyai Sub Bidang Marketing dan
Bidang Customer Service.
Gedung Pendidikan mempunyai sub Bidang Pendidikan Pekerja
dan Bidang BLK
Department 2:
1. Gedung Security mempunyai sub Bidang Security Industry dan
Bidang Security Client.
2. Gedung Anti Virus mempunyai sub Bidang Software dan Bidang
Searching.
Semua Gedung Saling berhubungan beda segmen dan bisa saling
akses, sebagai catatan Department 1 tak bisa diakses oleh Department 2.
ABSTRAK :
Untuk membuat simulasi desain jaringan pada aplikasi packet
tracer, hal pertama yang harus dilakukan adalah dengan memilih semua perangkat
yang dibutuhkan, perangkat tersebut berupa:
Satu buah server.
Dua belas PC (untuk masing masing bidang departemen).
Dua buah router.
Enam buah switch atau hub (tiap tiap gedung).
Langkah selanjutnya,
hubungan masing masing bidang (PC) pada
tiap gedung (switch atau hub) menggunakan kabel yang sesuai (jika menghubungkan
perangkat yang sama menggunakan kabel UTP cross over, dan jika akan
menghubungkan perangkat tidak sama menggunakan kabel UTP straight).
Konfigurasi IP address beserta subnet mask dan defult
gatewaynya menjadi satu jaringan pada tiap tiap departemen.
Gunakan system RIP untuk menghubungkan antar jaringan yang
berbeda.
Jika sudah melakukan langkah langkah di atas, ujilah desain
jaringannya dengan mencoba mengirim pesan pada antar bidang (PC).
Agar jaringan pada departemen satu dan dua tidak bisa saling
terhubung, maka kita tidak perlu menyetting RIP antara departemen satu dan dua.
Jika pengiriman pesan sukses, maka jaringan tersebut sudah
berhasil terhubung, begitu juga sebaliknya.
0 komentar:
Posting Komentar